Main Mobil-mobilan di Dalam Buku Wind Up Bus Usborne
Ini buku mainan, serasa jalan-jalan keliling London naik bus London double-decker merah itu.
Ini buku mainan, serasa jalan-jalan keliling London naik bus London double-decker merah itu.
Buku puzzle, yang bikin betah berjam-jam pasang copot pasang copot. Buku mainan ini juga sambil belajar warna. Tapi yang main pakai kekuatan super, jadilah kletek sana sini dan lem harus siap sedia?
Buku yang awalnya nggak niat beli. Tapi karena pull tab (tarik dorong gtu), jadilah tergoda.
ATCHOO! Ini tipe buku cerita anak-anak yang ngajarin sopan santun. Ceritanya bermula Suzy Sue bersin tapi lupa menutup mulutnya. Nyempotlah ke wajah hewan di depannya ?
Cerita dimulai dengan belum terciptanya dunia. Hanya ruang kosong yang gelap. Kemudian mulailah Tuhan menciptakan satu persatu akhirnya dunia ini indah.
Lama tak bersua, tiba-tiba berubah haluan malah ngereview buku anak ? Secara lagi demen buku anak. Jadilah nggak sempet ngeblog hihi.. Sekarang giliran buku agama Migo & Ali.
Buku pertama Emma Apple koleksi anak-anak. Secara harganya lumayan. Tulisannya sedikit jadi kalau bacain harus bereksplorasi. Kalau baca sesuai teksnya, cepet selesai deh tanpa tahu apa anak-anak paham.
Saya semasa kecil hanya membaca Bobo dan buku tentang boneka kayu, lupa judulnya. Tapi anak zaman sekarang punya banyak pilihan, termasuk buku import. Alhasil, kalaplah saya ketika melihat buku anak yang diskonan.
Kesal dan benci dengan seseorang umumnya diluapkan dengan amarah, emosi, dendam, sumpah serapah, diam atau menangis. Mana yang kamu pilih? Kalau saya kayaknya hampir semuanya pernah. Tapi, jangan pernah sumpah serapah atau mendoakan yang jelek-jelek. Nanti malah apes ?
Sekarang itu hampir semua aplikasi meminta penilaian berupa bintang. Nilai tertinggi lima bintang, sedangkan terkecil 1 bintang. Tapi nggak semua orang mau memberi bintang 5. Sebenarnya bintang itu penting nggak?